Diposkan pada Uncategorized

Fashion Hiasan Tangan Pengantin

Assalamualaikum Ikhwan akhwat..

Bagaimana kabar hari ini?

Semoga selalau mendapatkan nikmat sehat sepanjang hari.

Bicara tentang fashion ni sist banyak sekali ragamnya,  sampai apa yang melekat pada diri kita sendiri itu tak lepas dari yang namanya fashion. seperti ketika kita berjalan, pasti masing-masing individu memiliki gayanya sendiri. Nah.. gaya kita berjalan ya itu bisa dikatakan fashion kita ketika berjalan.  Begiu dengan berbicara, cara kita memakai pakaian, sampai tidur kitapun memiliki fashion. Apalagi yang berhubungan dengan perayaan. Seperti pernikahan ni sit.

Umumnya disetiap suatu acara pernkahan memiliki fashion tersendiri. Dari dekorasinya, acara hiburanya, sampai tamunya, tentunya yang paling penting kedua mempelainya.  Fashion pernikahan umunya memunculkan tema-tema  unik yang tercermin dari pribadi tuan hajatnya sist, entah dilihat dari hobinya,  makanan faforitnya,  film faforitnya sampai bintang film faforitnya.

Dari hal demikian memunculkan konsep pernikan yang di impikan.  seperti konsep ala-ala India ni sist.  konsep ini berciri khaskan pada kostum dan ornamen-ornamen yang menonjolkan ciri khas orang India seperti aksesorisnya. Aksesoris yang paling dikenal yaitu hiasan lukisan di tangan sist seperti ini:

Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.

Budaya lukisan hiasan tangan pengantin yang di adopsi dari orang-orang India tersebut sekarang sudah sering dipakai orang indonesia ketika di acara pernikahan sist.

Memang ketika memakai lukisan di tangan tersebut sang memepelai wanita terlihat lebi cantik dan anggun. Klau orang jawa  biasa bilang pangling, karena terlihat lebih cantik tidak seperi biasanya.

Terutama ketia menyematkan cincin, yang jadi pusat perhatian pengunjung kan tangan sang mempelai wanita, maka memakai hiasan tangan seperti itu sangan tepat sekali sist.  Ketakjuban dan kepuasan pengunjung merupakan kebanggaan dan kepuasan sang empunya hajat loh.. so..  model fashion pernikahan seperti apa ni yang di impikan sista?  atau model fashion pernikahan seperti apa ni yang sangat terkenang sista yang sudah menikah?

Mudah-mudahan info ini bermanfaat 🙂

Wassalam…

Fashion Hiasan tangan pengantin.
Fashion Hiasan tangan pengantin.

Penulis:

cantik simple apa adanya

4 tanggapan untuk “Fashion Hiasan Tangan Pengantin

Tinggalkan komentar